Senin, 11 Juli 2022

Ambewas Caps and Honey, Produk Herbal Berkhasiat Mengatasi Ambeien

Sumber: file product knowledge

Gangguan sakit pada saat buang air besar pasti sangat menyiksa. Penyakit yang biasa dikenal dengan nama ambeien atau wasir ini dapat menyerang siapa saja, terutama usia 50 tahunan. Bahkan ada yang menyebutkan pada usia tersebut hampir setengah populasi mengalami wasir. Ambewas Caps and Honey dapat mengatasinya.

Banyak yang mengabaikan penyakit ini karena tidak menular. Padahal yang terjangkit akan merasakan sakit luar biasa. Ambeien biasa menyerang ibu hamil, pasies sembelit dan diare kronis.

Mengenal penyakit ambeien

Ambeien atau wasir merupakan kondisi radang yang menyerang pada pembuluh darah sekitar anus atau vena. Gejala ini dapat muncul karena terlalu sering mengejan ketika buang air besar.

Jenis ambeien ada dua. Pertama external hemorrhoid, yaitu pembengkakan yang terjadi di luar dengan rasa gatal, nyeri bahkan bisa robek dan berdarah. Sedang jenis kedua internal hemorrhoid, terjadi dalam sektrum dan bisa menyebabkan feses berdarah.

Ambewas Caps and Honey, obat ambeien terpercaya

Gejala ambeien memang sangat menyiksa. Selain sakit saat buang air besar, juga mengganggu pada saat duduk. Beruntung sekarang ada obat yang ampuh dan terbukti cepat mengatasinya, yaitu Ambewas Caps and Honey.

Jenis Ambewas

Ada dua bentuk Ambewas, yaitu cair dan kapsul. Keduanya saling melengkapi. Jadi sebaiknya mengkonsumsi keduanya Pengobatan ambeien tidak bisa instan, terutama jika terjadi peradangan yang kronis.

Pencegahan dan pengobatan langsung begitu muncul gejala merupakan langkah terbaik. Ambewas merupakan produk yang tepat karena kandungan bahannya alami. Jenisnya ada dua, yaitu:

1. Ambewas Honey

Ambewas Honey rasanya enak karena mengandung madu. Sedangkan bahan lainnya adalah adas, daun ungu, lidah buaya, kunir putih dan daun senna. Herbal ini ampuh mengatasi gejala munculnya ambeien. Tersedia dalam kemasan botol berukuran 150ml. Kandungan madunya menutrisi dan membantu meringankan gejala ambeien.

2. Ambewas Caps

Seperti namanya, herbal ini berbentuk kapsul. Bahan pembuatnya adalah cengkeh, daun ungu, temulawak dan jinten hitam. Fungsinya mempercepat penyembuhan luka akibat ambeien akut. Selain itu dapat memperlancar BAB karena mengandung serat dalam jumlah tinggi. Jenis ini tersedia dalam kemasan botol berisi 60 kapsul.

Keunggulan Ambewas Caps and Honey

Untuk mengatasi ambeien, herbal ini terbukti ampuh. Tidak heran jika semakin banyak yang menggunakannya. Dengan konsumsi secara teratur, gejala ambeien bisa hilang. Begitu juga radang karena kerusakan atau pecahnya pembuluh vena dapat segera teratasi. Keunggulan adalah:

1. Terdaftar di BPOM

Keamanan obat herbal ini terbukti dari sudah terdaftar di Badan Pengawas Obat dan Makanan atau BPOM. Untuk Ambewas Honey nomor TR203604791. Sedangkan nomor register Ambewas Caps TR203314431.

2. Berkhasiat

Kandungan Ambewas berasal dari 100% bahan alami, jadi aman. Dengan konsumsi sesuai anjuran, penyakit akan segera berkurang dan sembuh. Bahan tersebut diproses dengan teknologi modern sehingga lebih berkhasiat dan tidak menimbulkan efek samping. Manfaatnya adalah:

a. Kandungan nutrisinya yang lengkap dapat memberi asupan zat penting bagi penderita ambeien.

b. Meringankan gejala ambeien

c. Mengatasi masalah BAB

d. Mempercepat penyembuhan luka akibat ambeien

e. Mengatasi BAB berdarah karena terjadinya radang dalam saluran sekresi

f. Meningkatkan metabolisme

3. Komposisi lengkap

Ambewas Caps mengandung zat yang dibutuhkan untuk melawan ambeien. Komposisinya pas dan lengkap sehingga lebih ampuh. Bahan yang terdapat di dalamnya antara lain:

a. Jinten hitam (Nigella sativa): berfungsi melawan infeksi dan berperan sebagai anti radang

b. Daun ungu (Graptophyllum Pictum Folium): mengatasi semua gejala wasir, yaitu nyeri, panas dan pendarahan.

c. Temulawak (Curcuma Xanthorriza Rhizoma): mengatasi gangguan pada pencernaan, salah satunya sembelit

d. Cengkeh (Syzygium Aromaticum): dapat meredakan rasa nyeri dan menghambat perkembangan bakteri

Aturan penggunaan

Ambewas Honey and Caps merupakan rangkaian yang saling melengkapi. Agar khasiatnya cepat terasa, sebaiknya mengkonsumsi keduanya. Untuk penyembuhan, konsumsi 2 kapsul dan 2 sendok makan madu Ambewas setelah makan. Sedangkan waktunya 3x, yaitu pagi, siang dan malam.

Pencegahan dan pengobatan gejala ambeien dengan tepat dapat menyembuhkan penyakit ini dengan cepat. Ambewas Caps and Honey merupakan herbal berkhasiat karena mengandung bahan alami pilihan dan proses pengolahan yang tepat. sudah banyak yang merasakan manfaatnya untuk mengatasi ambeien atau wasir.



 


Back to Top